Hut desa cimulang
Hari Jadi ke-20 Desa Cimulang Dirayakan Perdana, Tiga Hari Acara Berlangsung Meriah
- calendar_month Sel, 2 Des 2025
- visibility 90
- 0Komentar
BICARAKATA.COM — Bogor. Untuk pertama kalinya sejak berdiri 20 tahun lalu, Desa Cimulang, Kecamatan Rancabungur, Kabupaten Bogor, menggelar peringatan Hari Jadi Desa. Perayaan yang berlangsung selama tiga hari berturut-turut di area Kantor Desa Cimulang, Kampung Ciheleut RT 02/02, itu sukses menyedot antusiasme warga dan berlangsung meriah. Kegiatan yang menjadi sejarah baru bagi Desa Cimulang ini […]
